[Lirik+Terjemahan] Kenshi Yonezu - Santa Maria





Kenshi Yonezu - Santa Maria


[Lirik, Lyrics, Lirica, Liedtext, Letras, Paroles, 歌詞, บทร้อง, лирика]

ROMAJI:

Tenohira wo futatsu kasaneta aida
Ichimai no garasu de hedaterareteita
Koko wa menkaishitsu anata to boku wa
Kesshite hitotsu ni nariaenai sono mama de
Hanashi wo shite iru

Ima noroi ni kakerareta mama futari de
Ikutsu mo uso wo tsuite aruite iku no darou ka
Shitoyaka ni omotai chinmoku to yasashisa ga
Mihiraita me to sono me wo tsunaide ita
Anata wa sukoshi waratta

Santa maria nani mo iwanai sa
Madou dake no kotoba de mitasu kurai naraba
Samazama na shiawase wo kudaite inori tsukare
Youyaku anata ni aeta no dakara
Issho ni yukou ano hikari no hou e
Te wo tsunagou imi nanka nakutatte

Itsuka konpeki no saboten ga saite
Ichimai no garasu wa kuzureru darou sa
Shinjiyou janai ka donna ashita demo
Kasaneta te to te ga fureau sono hi wo
Noroi ga tokeru no wo

Ima kono aida ni anata ga inakunattara
Kanashisa ya osoroshisa mo kiete shimau no darou ka
Kurai gogo no michibata de sagashimawatta
Noroi wo tokasu sono chiisana naifu wo
Yogoreru koto no nai uta wo

Santa maria subete tadashii sa
Donna hibi mo kako mo mirai mo machigai sae mo
Sono me ni wa gonjiki no asahi ga utsuriyureru
Tenteki no you ni namida wo otosu
Sono hitomi ga itsudatte anata nara
Ochikonda deinei no naka datte

Koko wa menkaishitsu saboten wa imada sakanai garasu wa kuzurenai
Sonna naka de ippon no rousoku ga tashika ni tomori tsudzukeru
Anata wo mitsume anata ni mitsumerare
Shinjiru koto wo yamerarenai you ni

Santa maria nanimo iwanai sa
Madou dake no kotoba de mitasu kurai naraba
Samazama na shiawase wo kudaite inori tsukare
Youyaku anata ni aeta no dakara
Issho ni yukou ano hikari no hou e
Te wo tsunagou imi nanka nakutatte

Santa maria yami wo seoi nagara
Issho ni yukou ano hikari no hou e

KANJI:

米津玄師 - サンタマリア
掌をふたつ 重ねたあいだ
一枚の硝子で隔てられていた
ここは面会室 あなたと僕は
決してひとつになりあえないそのままで
話をしている

今呪いにかけられたままふたりで
いくつも嘘をついて歩いていくのだろうか
しとやかに重たい沈黙と優しさが
見開いた目と その目を繋いでいた
あなたは少し笑った

サンタマリア 何も言わないさ
惑うだけの言葉で満たすくらいならば
様々な幸せを砕いて 祈り疲れ
漸くあなたに 会えたのだから
一緒にいこう あの光の方へ
手をつなごう 意味なんか無くたって

いつか紺碧の 仙人掌が咲いて
一枚の硝子は崩れるだろうさ
信じようじゃないか どんな明日でも
重ねた手と手が触れ合うその日を
呪いが解けるのを

今この間にあなたがいなくなったら
悲しさや恐ろしさも消えてしまうのだろうか
昏い午後の道端で探しまわった
呪いを解かす その小さなナイフを
汚れることのない歌を

サンタマリア 全て正しいさ
どんな日々も過去も未来も間違いさえも
その目には金色の朝日が 映り揺れる
点滴のように 涙を落とす
その瞳が いつだってあなたなら
落ち込んだ 泥濘の中だって

ここは面会室 仙人掌は未だ咲かない 硝子は崩れない
そんな中で一本の蝋燭が 確かに灯り続ける
あなたを見つめ あなたに見つめられ
信じることを やめられないように

サンタマリア 何も言わないさ
惑うだけの言葉で満たすくらいならば
様々な幸せを砕いて 祈り疲れ
漸くあなたに 会えたのだから
一緒にいこう あの光の方へ
手をつなごう 意味なんか無くたって

サンタマリア 闇を背負いながら
一緒にいこう あの光の方へ

INDONESIA:

Di antara kedua tangan yang menyatu
Ada sepotong kaca yang memisahkannya
Di sini adalah ruang kunjungan, kau dan aku
Takkan pernah bisa menjadi satu, tetap seperti itu
Saling berbicara

Sekarang, dengan kita berdua yang tetap terkutuk
Apakah kita akan berjalan dengan banyak kebohongan?
Keheningan yang sangat sunyi dan juga kebaikan ini
Menghubungkan mata itu dan mata yang terbuka lebar
Kau sedikit tersenyum

Santa Maria, jangan mengatakan apapun
Jika hanya mengisinya dengan kata-kata yang membingungkan
Hancurkanlah berbagai kebahagiaan, aku sudah lelah berdoa
Karena akhirnya aku bisa bertemu denganmu
Mari pergi bersama menuju cahaya itu
Mari berpegangan tangan meski tanpa arti apapun

Suatu saat kaktus konpeki akan mekar
Sepotong kaca itu juga akan hancur, kan?
Mari percaya pada masa depan seperti apapun
Hari saat kita menyatukan tangan satu sama lain
Berharap agar kutukan itu hancur

Jika kau menghilang di saat sekarang ini
Apakah kesedihan dan ketakutan juga akan menghilang?
Aku terus mencarinya di tepi jalan saat sore yang gelap
Menghancurkan kutukan itu dengan pisau kecil
Dengan lagu ini yang takkan ternodai

Santa Maria, semuanya adalah kebenaran
Di hari apapun, masa lalu, masa depan, atau bahkan kesalahan
Matahari pagi yang berwarna emas terbayang berayun di mata itu
Meneteskan air mata bagaikan tetesan infus
Jika itu dirimu, mata itu selalu saja
Terlihat sedih, bahkan di dalam lumpur

Di sini adalah ruang kunjungan, kaktusnya belum mekar, dan kacanya belum hancur
Di tengah-tengah itu, ada satu lilin yang terus menyinarkan cahaya dengan pasti
Aku memandangmu, aku dipandang olehmu
Agar tak pernah berhenti untuk mempercayai

Santa Maria, jangan mengatakan apapun
Jika hanya mengisinya dengan kata-kata yang membingungkan
Hancurkanlah berbagai kebahagiaan, aku sudah lelah berdoa
Karena akhirnya aku bisa bertemu denganmu
Mari pergi bersama menuju cahaya itu
Mari berpegangan tangan meski tanpa arti apapun

Santa Maria, sementara membawa kegelapan
Mari pergi bersama menuju cahaya itu

Note:
[1] Sepotong kaca bisa bermakna negatif sebagai "tak bisa saling memahami" dan bermakna positif "karena ada batas, bisa memiliki hubungan yang baik". Hubungan dengan orang lain bisa dianggap sebagai kutukan yang dipisahkan oleh suatu jarak (dalam hal ini sepotong kaca). 
[2] Kenshi Yonezu menyebut "ruang kunjungan" sebagai tempat dirinya dan para penggemar untuk bertemu. Saat itu, ketika belum ada pertunjukan, twitter menjadi "ruang kunjungan" baginya. Bisa bicara apa adanya, tapi tak pernah bisa menjadi satu.
[3] Kutukan juga dapat diartikan sebagai trauma yang diakibatkan oleh lingkungan sekitar.
[4] Konpeki no saboten (紺碧の仙人掌) dituliskan dengan cukup unik, tapi sebenarnya ini mengacu pada kaktus jenis konpeki. Konpeki (紺碧) sendiri dapat berarti "biru tua". Saat itu Kenshi Yonezu melihat kakttus melihat kaktus berwarna biru keemasan dalam proses produksi lagu ini.
[5] Pisau kecil dalam lagu ini adalah kebangaan Kenshi Yonezu bahwa "bernyanyi" adalah senjatanya sejak dia masih remaja, dan dia merasa takkan pernah meraih apapun.



3 komentar

Terima kasih atas kunjungan dan dukungannya terhadap kazelyrics. Silahkan berkomentar dengan tetap menjaga etika dan sopan santun ya. Kazelyrics akan menerima setiap komentar dengan senang hati.

Jangan lupa untuk mendukung kazelyrics melalui trakteer juga ya. :)

If you need an English translation of this song, you could comment in this page, because I usually don't provide English translation for most songs.

PENCARIAN

Trakteer