[Lirik+Terjemahan] wacci - Friends (Teman)





wacci - Friends (Teman)
Uchi Tama?! Uchi no Tama Shirimasen ka? Opening #1


[Lirik, Lyrics, Lirica, Liedtext, Letras, Paroles, 歌詞, บทร้อง, лирика]

ROMAJI:

Kado magari itsumo no basho de kawaranu kaobure ni akubi mo deru keredo
Jitsu wa chotto hotto suru toki mo aru
Kaze makase jiyuu ki mama ni koukishin kusuguru nioi wo kagitotte
Mune ga odoru kyou wo sagashite aruku

Hora ochoushimono kuuru na yatsu okorippoi ano ko datte
Minna chigakute hikareatteru dakara tanoshiinda na

Doko ni demo aru you de doko ni mo nai monogatari
Minna iru kara tokubetsu ni naru dotabata sawagi
Ureshi kanashi tanoshii sore kurai no baransu de
Nenjuu mukyuu sorenari ni seiten desu

Kanashimi ga yobu amearare nan imo iwanai kedo tonari ni ita dake de
Jitsu wa chotto sukuwareta yoru mo aru
Yarakashite tohou ni kureta waraenai hanashi wo waratte kiku keredo
Sono karusa de raku ni natta koto mo aru

Hora yarikata nante hito sorezore maru batsu nante nai nai
Kokoro no mama fureau dake desu dakara yasashiinda na

Doko ni demo aru you de doko ni mo nai monogatari
Hitori hitori ga orinasu merodii doramachikku ni
Ureshi kanashi tanoshii naki warau hibi kanaderu
Furikaettara sorenari ni meikyoku desu

Nagai you de mijikai mon desu ki ga tsukeba atto iu ma
Atarimae mo itsuka naku naru dakara mabushiinda na

Chikyuu no katasumi no chiisana machi de deaeta
Kiseki jimiteru kono meguriai kudaranai no ni itooshii

Doko ni demo aru you de hoka ni wa nai monogatari
Kimi ga iru kara tokubetsu ni naru omatsuri sawagi
Ureshi kanashi tanoshii odoru you ni hibi wo tsunagu
Ashita e tsuzuku rizumu ni notte yuke

KANJI:

角曲がりいつもの場所で 変わらぬ顔ぶれにあくびも出るけれど
実はちょっと ホッとする時もある
風まかせ自由気ままに 好奇心くすぐる匂いをかぎ取って
胸が躍る 今日を探して歩く

ほら お調子者 クールなやつ 怒りっぽいあの娘だって
みんな違くて 惹かれあってる だから楽しいんだな

どこにでもあるようで どこにもない物語
みんないるから 特別になる ドタバタ騒ぎ
ウレシカナシタノシイ それくらいのバランスで
年中無休 それなりに晴天です

悲しみが呼ぶ雨あられ 何も言わないけど隣にいただけで
実はちょっと 救われた夜もある
やらかして途方に暮れた 笑えない話を笑って聞くけれど
その軽さで 楽になった事もある

ほら やり方なんて人それぞれ ○×(マルバツ)なんてナイナイ
心のまま触れ合うだけです だから優しいんだな

どこにでもあるようで どこにもない物語
1人1人が織り成すメロディー ドラマチックに
ウレシカナシタノシイ 泣き笑う日々奏でる
振り返ったら それなりに名曲です

長いようで短いもんです 気がつけばあっという間
当たり前もいつかなくなる だから眩しいんだな

地球の片隅の小さな街で出会えた
奇跡じみてる このめぐり逢い くだらないのに愛おしい

どこにでもあるようで 他にはない物語
君がいるから 特別になる お祭り騒ぎ
ウレシカナシタノシイ 踊るように日々を繋ぐ
明日へ続く リズムに乗ってゆけ

INDONESIA:

Di belokan jalan di tempat biasanya, meski aku memperlihatkan wajah menguap yang tak berubah
Sebenarnya kadang-kadang aku juga merasa sedikit lega
Dengan bebas dan menyerahkannya ke angin, aku mencium aroma yang menggelitik hatiku
Hatiku menari, aku mulai berjalan untuk mencari hari ini

Lihatlah, orang yang ceria, orang yang keren, bahkan orang yang mudah marah
Meski semuanya berbeda, meraka saling tertarik, karenanya begitu menyenangkan

Seolah bisa ditemukan di mana pun, tapi itu adalah cerita yang tak tergantikan
Karena semuanya ada di sini, semua menjadi istimewa, bagaikan pesta meriah
Bahagia, sedih, dan menyenangkan, dengan keseimbangan yang seperti itu
Mari melalui sepanjang tahun, sebagian besar adalah cerah

Kesedihan bagaikan hujan es, meski tak mengatakan apa pun, hanya dengan berada di sisimu
Sebenarnya kadang-kadang aku juga merasa terselamatkan
Di saat merasa putus asa, kau tersenyum dan mendengarkan ceritaku yang tak menyenangkan
Dengan keceriaanmu itu, terkadang aku dapat merasa nyaman

Lihatlah, semua punya cara masing-masing, tak ada kaitannya dengan benar atau salah
Cukup dengan saling menyentuh hati, itulah kenapa semua terasa begitu lembut

Seolah bisa ditemukan di mana pun, tapi itulah cerita yang tak tergantikan
Masing-masing individu memainkan melodinya dengan begitu dramatisnya
Bahagia, sedih, dan menyenangkan, memainkan hari menangis dan tersenyum
Jika melihat ke belakang, sebagian besar adalah mahakarya

Seolah terasa lama tapi sebenarnya singkat, tanpa disadari dalam sekejap mata
Keseharian ini suatu saat akan menghilang, karenanya terlihat begitu bersinar

Kita semua dapat bertemu di kota kecil pada sudut bumi ini
Pertemuan ini adalah keajaiban, meski pun konyol tapi begitu berharga

Seolah bisa ditemukan di mana pun, tapi itulah cerita yang tak tergantikan
Karena semuanya ada di sini, semua menjadi istimewa, bagaikan pesta meriah
Bahagia, sedih, dan menyenangkan, menghubungkan hari-hari seperti menari
Mari mengikuti irama yang terus berlanjut ke hari esok



0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih atas kunjungan dan dukungannya terhadap kazelyrics. Silahkan berkomentar dengan tetap menjaga etika dan sopan santun ya. Kazelyrics akan menerima setiap komentar dengan senang hati.

Jangan lupa untuk mendukung kazelyrics melalui trakteer juga ya. :)

If you need an English translation of this song, you could comment in this page, because I usually don't provide English translation for most songs.

PENCARIAN

Trakteer