NMB48 - Kataomoi Yori mo Omoide wo... (Daripada Cinta Searah, Lebih Baik Mengenangnya...)
[Lirik, Lyrics, Lirica, Liedtext, Letras, Paroles, 歌詞, บทร้อง, лирика]
ROMAJI:
Taiyou ga senaka mukete
Kimi wo tsure sattanda
Kousha no naname no kage ga
Boku no kokoro ni sasatteiru yo
Kokuhaku wo shinai hou ga
Yokatta kamo nante
Ochi komu boku ni furi muite
“Demo arigatou” tte kimi ga itta
Guree no seifuku ga mabushikatta
Atari wa kurai no ni
Kagayaiteita hatsukoi sa
Kataomoi yori mo boku wa
Omoide wo erandan da
Kimi no suteki na egao wa
Saikou no shuukaku sa
Muki ai mitsume atte
Kimochi tsutae rareta koto
Boku no negai wa kanawanakutemo
Nazeka sakebitai hodo sugasugashii
Tooku kara nagametetemo
Wakaranai koto ga aru
Yuuki wo dashite chikazuite
Utsukushii shinjitsu ga mieru
Kizukau yasashisa ga ureshikatta
Kimi wo suki ni natte
Boku no me wa tadashikatta yo
Ryouomoi yori mo zutto
Eien ni tsuzuku darou
Sore wa make oshimi ja naku
Hontou no koto nanda
Itami wa atta keredo
Ai no imi wo mananda
Kimi to deatte koi wo shita koto
Itsuka otona ni natte kyun to shitai
Kataomoi yori mo boku wa
Omoide wo erandan da
Kimi no suteki na egao wa
Saikou no shuukaku sa
Muki ai mitsume atte
Kimochi tsutae rareta koto
Boku no negai wa kanawanakutemo
Nazeka sakebitai hodo sugasugashii
INDONESIA:
Matahari menyinari punggungmu
Dan seolah-olah membawamu pergi
Bayangan miring bangunan sekolah
Bagaikan telah menjebak perasaanku
Jika saja tidak diungkapkan
Mungkin itulah yang terbaik
Berbalik badan ke arahku yang ditolak
"Tetapi, terima kasih ya" itulah katamu
Seragam abu-abu begitu meyilaukan
Padahal sekitarnya begitu gelap
Itulah cinta pertama yang bersinar
Daripada membiarkannya cinta searah
Aku lebih memilih untuk mengenangnya
Senyumanmu yang begitu indah
Adalah hasil yang terbaik
Ketika kita saling bertatapan
Aku pun mengungkapkan perasaanku
Meski pun harapanku tidak terkabulkan
Entah kenapa saat mengatakannya membuatku lega
Meski aku melihatmu dari kejauhan
Ada sesuatu yang tak kumengerti
Memberanikan diri dan mulai mendekat
Aku pun melihat kenyataan yang indah
Kebaikan dan kepedulianmu membuatku bahagia
Membuatku jatuh cinta kepadamu
Mataku pun juga telah memastikannya
Kenangan kita berdua akan selalu
Berlanjut hingga selamanya, iya kan?
Bukan berarti aku menjadi pecundang
Karena itulah kenyataannya
Meski pun ada rasa sakit yang kurasa
Aku dapat belajar arti dari cinta
Yaitu bertemu dan jatuh cinta denganmu
Suatu saat kuingin menjadi dewasa dan berdebar-debar
Daripada membiarkannya cinta searah
Aku lebih memilih untuk mengenangnya
Senyumanmu yang begitu indah
Adalah hasil yang terbaik
Ketika kita saling bertatapan
Aku pun mengungkapkan perasaanku
Meski pun harapanku tidak terkabulkan
Entah kenapa saat mengatakannya membuatku lega
0 komentar:
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungan dan dukungannya terhadap kazelyrics. Silahkan berkomentar dengan tetap menjaga etika dan sopan santun ya. Kazelyrics akan menerima setiap komentar dengan senang hati.
Jangan lupa untuk mendukung kazelyrics melalui trakteer juga ya. :)
If you need an English translation of this song, you could comment in this page, because I usually don't provide English translation for most songs.