[Lirik+Terjemahan] Kalafina - moonfesta (Festival Bulan)





Kalafina - moonfesta (Festival Bulan)


[Lirik, Lyrics, Lirica, Liedtext, Letras, Paroles, 歌詞, บทร้อง, лирика]

ROMAJI

Mangetsu no yoru wo
Machiwabite ita
Kagami de dansu no
Okeiko shiteta
Kiiroi doresu wo
Shishuu de kazari
Shiroi hana tsunde
Kami wo tabanete

Tsuki no fesuta
Poruka no wa
Mawaru yo tojite kurikaesu
Anata ni todoku made
Tokui na suteppu no mama
Fue no ne hibiite…

Kurai mori no naka
Kagayaku hiroba
Matsuri no honoo wa
Sora made hazeru
Atarashii kutsu wa
Hane yori karui
Anata no tsumasaki
Fumanai you ni

Kakato de rizumu totte
Mawaru yo taiko ni awasete
Shiroi tsuki tanbarin
Te ni totte uchi narashite miru
Fue no ne hibiite…

Negaigoto hitotsu
Tsuki ga shizumu made
Kuchi ni dasanakereba
Kanau hazu
Takanaru mune no koishisa wa
Anata nimo himitsu no mama

Raku no ne ni ukare
Oritekita hoshi ga
Giniro no hane wo furuwase
Kyou wa mahou no yoru dakara
Kutsu no suzu no ne ga
Owaranai…

Mangetsu wa wataru
Kurayami no naka
Miageru kokoro no
Negai wo nosete
Yozora ni kieyuku
Kagaribi no uta
Chiisana mirai wo
Inoru tomoshibi

Egao ga wa ni natte
Mawaru yo taiko ni awasete
Suzu no ne sora takaku
Hikari wo uchinarashite iru

Tsuki no fesuta
Inochi no wa
Hirogaru tojite kurikaesu
Anata to te wo tsunaide
Konomama yurete sazameite
Yoake made
inochi no wa
hirogaru tojite kurikaesu
anata to te o tsunaide
konomama yurete sazameite
yoake made

INDONESIA:

Aku sudah tidak sabar menunggu
untuk malam purnama
Aku sudah melatih tarianku
di depan cermin
Menghias gaun kuningku
dengan sulaman
Mengambil bunga-bunga putih
untuk menghias rambutku

Festival bulan!
Berputar dalam lingkaran polka
Tutuplah matamu, kita mengulangnya lagi
Hingga aku meraihmu,
Aku akan terus melangkah dengan penuh kemenangan
sehingga bunyi seruling bergema

Pembukaan hutan yang mengilau
dalam hutan gelap
Api festival menyembur
ke langit itu sendiri
Sepatu baruku lebih ringan
daripada bulu sayap
Sehingga aku takkan melangkah
di jari-jari kakimu

Buatlah tumitmu berirama
Berputarlah! Cocokan dengan drum
Bulan putih bagaikan tamborin
Raih tanganku, kita akan mencoba berputar bersama
Menggemakan bunyi seruling

Aku memiliki sebuah permohonan
hingga bulan tenggelam
Permohonan itu seharusnya menjadi nyata
meskipun aku tak dapat mengatakannya
Tetapi cinta dalam hatiku yang berdetak
memiliki sebuah rahasia darimu

Bersenang-bersenang dalam bunyi-bunyi yang menghibur
Bintang-bintang yang turun
menggoyangkan sayap perak
Karena hari ini memiliki malam yang ajaib
Bunyi sepatu berhias lonceng
takkan berakhir...

Bulan purnama
yang melintas dalam kegelapan
Membawa keinginan hati
untuk melihat ke atas
Nyanyian api unggun
melenyap ke langit malam
Bagaikan penerang doa
untuk masa depan yang kecil

Wajah senyuman kita menjadi lingkaran
Berputarlah! Cocokan dengan drum
Deringan lonceng bercahaya
hingga ke atas langit

Festival bulan!
Menyebar di lingkaran kehidupan
Tutuplah matamu, kita mengulangnya lagi
Aku berpegangan tangan denganmu
Dan kita akan menyanyi dengan keras dan bergoyang
seterusnya hingga fajar

Translator: Nena-chan

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih atas kunjungan dan dukungannya terhadap kazelyrics. Silahkan berkomentar dengan tetap menjaga etika dan sopan santun ya. Kazelyrics akan menerima setiap komentar dengan senang hati.

Jangan lupa untuk mendukung kazelyrics melalui trakteer juga ya. :)

If you need an English translation of this song, you could comment in this page, because I usually don't provide English translation for most songs.

PENCARIAN

Trakteer